Tips Menggambar Character Anime/Manga Part1

beberapa tips dari saya klo teman teman ingin gambar Anime,

tips 1:
- Saat gambar Anime awali dengan menggabar bagian kepala, atau mata,
- jarak antar mata adalah satu mata contoh (OOO) lingkaran diibaratkan adalah mata
- hidung berada tepat di bawah jarak mata
- daun telinga bagian atas segaris dengan batas mata bagian atas
- daun telinga bagian bawah segaris dengan hidung
- batas poni adalah satu setengah (1 1/2) ke atas dari batas mata bagian atas atau
- menggambar alis dapat melewati/menreplace bagian rambut jadi alisnya akan memotong bagian rambut itu tidak apa apa sesuai dengan ekspresi krakter
- seluruh badan karakter anime remaja dapat dibagi menjadi 5 bagian lebih bagus nya kalau 5 1/2 bagian
- abaikan segala ke tidak proposian terhadap karakter dengan tubuh manusia karena anime memang begitu adanya
- jika menggambar lekuka pada baju usahakan tidak terlalu muluk2 klo masih belum bsa sepenuhnya ,menguasai trik lekukan pada baju karena akan memperjelek hasil dari karya teman teman
- jangan di beri shading terlalu berlebihan

Yang terpenting: Setiap Artist/Seniman memiliki gaya atau style masing masing jadi alankah baiknya jika kamu memiliki chirikhas pada karyamu

sekian tips dari saya untuk kali ini, tunggu lagi tips dan tutorial selanjutnya

Beberapa Karya Artist Anime